Sholawat Ngelik: Akulturasi Agama dan Budaya di Mlangi yang Lestari Hingga Kini
Bulan maulid merupakan salah satu bulan besar bagi umat Islam. Bulan di mana datang seseorang yang kelahirannya mampu memadamkan api abadi di Persia, mengguncang istana Romawi dengan begitu hebatnya, bahkan semesta dan segala isinya berebut ingin menyambut kedatangannya. Beliaulah Kanjeng Nabi Muhammad Saw, sosok manusia mulia yang menjadi panutan sepanjang zaman. Bagi para perindunya, momen maulid digunakan sebagai ajang pembuktian. Ya, pembuktian seberapa besar cinta...