Suluk.ID – Merawat Islam yang Ramah Kirim Artikel

Tag: Dies Maulidiyah

UIT Lirboyo Kediri Mewisuda 743 Mahasiswa, KH. Kafabihi Mahrus: Orang Diterima Masyarakat Dengan Akhlakul Karimah

October 26, 2025

Suluk.id, Kediri – Universitas Islam Tribakti Lirboyo Kediri menandai puncak kelulusan 743 orang mahasiswanya melalui prosesi wisuda yang diadakan pada Minggu (26/10/2025) sekaligus dalam rangka Dies Maulidiyah ke-59 di Aula Muktamar Pondok Lirboyo Kediri. Dihadiri diantaranya Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama, Tokoh Masyarakat, Jajaran Forkopimda, Senat universitas dan seluruh sivitas akademika dari Rektor, Dekanat, […]