Suluk.ID – Merawat Islam yang Ramah Kirim Artikel

Tag: KH Yusuf Hasyim

KH M Yusuf Hasyim Tebuireng: Pejuang Kemerdekaan dan Pembaharu Pesantren

October 30, 2025

Dalam tulisan berjudul Solusi Polemik Pahlawan Nasional yang dimuat di harian Kompas edisi 30 Oktober 2025, Asvi Warman Adam, seorang profesor riset pada Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), menunjukkan ketidakcermatannya. Di paragraf ketiga, dia menyebut Jusuf Hasjim sebagai ayah dari Menteri Sosial RI Saifullah Yusuf. Ini kesalahan fatal sebagai seorang penulis ketika keliru dalam […]

Verifikasi Faktual Calon Pahlawan Nasional KH M Yusuf Hasyim, TP2GP Datangi Tebuireng

July 4, 2025

Suluk.id, Jombang – Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Pusat (TP2GP) dari Jakarta melakukan verifikasi faktual ke Pesantren Tebuireng, Kamis (3/7). Rangkaian acara mulai siang hingga malam. Kegiatan itu terkait usulan gelar pahlawan nasional bagi KH Muhammad Yusuf Hasyim, sekretaris jenderal PBNU periode 1967-1971. Pengajuan sudah dilakukan Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur beberapa bulan lalu. Didahului […]