Muspimnas PMII di UIN Tulungagung Membawa Dampak Baik untuk Perekonomian Masyarakat
November 23, 2022
TULUNGAGUNG – Digelarnya Musyawarah Pimpinan Nasional (Muspimnas) PMII yang digelar 17-24 November 2022 di UIN Tulungagung membawa dampak positif bagi perekonomian di kota tersebut. Hal ini disampaikan Mustofa Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Bojonegoro Jawa Timur. Dia menjelaskan, jika kegiatan skala nasional terjadi di daerah-daerah tidak terpusat di Jakarta akan membawa dampak yang baik untuk kota […]