Konten Keislaman Ala NU Perlu Diperbanyak Lagi di Internet
July 16, 2019
Saya dipertemukan dengan teman lama. Kami disempatkan berbincang meski tidak lama. Dari penampilannya, dia jauh berubah. Tidak seperti dulu saat sama-sama kita masih unyu-unyu. Sesekali dia mengomentari tentang penampilan saya yang juga berubah. Kami lantas bercerita tentang aktivitas kami saat ini. Dia bercerita tentang kajian keislaman yang diikuti sekarang. Saya tak berkomentar banyak tentang ceritanya. […]