Suluk.id, Tulungagung, 25 September 2025 – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan mahasiswa UIN Sayyid Ali Rahmatullah (UIN SATU) Tulungagung. Wildan Ardannuhu Azhar, mahasiswa semester 5 Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI), berhasil meraih Juara 2 Nasional kategori Esai Kehumasan Mahasiswa dalam ajang The 7th Anugerah Humas Indonesia yang digelar bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi Jawa […]
Suluk.id, Tulungagung — Mahasiswa Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah (FUAD) Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah (UIN SATU) Tulungagung menggelar Festival Jurnalistik sebagai bentuk Ujian Akhir Semester (UAS) Mata Kuliah Jurnalistik yang diampu oleh dosen Amrullah Ali Moebin. Festival ini menjadi penutup dari proses pembelajaran yang panjang dan […]
Suluk.id, Tulungagung – Menjelang puncak acara Journo Fest Vol. 2, Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung menggelar kegiatan Bedah Karya Tulis dan Film Dokumenter, Rabu (2/7/2025), di Laboratorium Broadcasting Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah. Kegiatan ini bertujuan menyeleksi karya video dokumenter mahasiswa terbaik sekaligus memberikan ruang apresiasi dan evaluasi […]
Tulungagung — Dalam rangkaian pembukaan Journo Fest Volume 2, mahasiswa Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) semester dua UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung menggelar workshop bertema “Fotografi & Videografi dalam Ekonomi Kreatif”. Kegiatan berlangsung pada Selasa, 1 Juli 2025, bertempat di Laboratorium Broadcasting Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah. Workshop ini menjadi salah satu bentuk […]
Suluk.id – Kabar membanggakan datang dari dunia akademik. Jinan, alumni Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah (UIN SATU) Tulungagung, berhasil meraih predikat Wisudawan Terbaik jenjang magister di Universitas Airlangga (Unair) Surabaya. Jinan diwisuda pada Sabtu, 14 Juni 2025, setelah menyelesaikan studi di program Magister Pengembangan Sumber Daya Manusia […]