Pondok Pesantren, Miniatur Kehidupan Masyarakat
Suluk.id - Keberadaan Pondok Pesantren selalu memiliki peran penting dalam mengajarkan seseorang menjalani kehidupan bermasyarakat. Salah satunya tempat belajar bersosial dan berorganisasi. Dengan demikian Pondok Pesantren dapat dilihat sebagai miniatur dari kehidupan bermasyarakat. Oleh karena itu peraturan-peraturan yang disusun pengurus pondok harus dilaksanakan dengan baik. Agar ketika terjun di masyarakat sudah terbiasa jika diamanahkan sebuah tanggung jawab oleh masyarakat. Hal tersebut disampaikan Kyai Dr. Nur ...